Dirjen Polpum Bahtiar: IKP sebagai Peringatan Dini Potensi Gangguan Pemilu IKP
jpnn.com - JAKARTA - Direktur Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri Bahtiar mengapresiasi Badan Pengawas Pemilu yang telah meluncurkan Indeks Kerawanan Pemilu .“Kami mengucapkan terima kasih kepada Bawaslu yang telah meluncurkan IKP yang berfungsi sebagai peringatan dini potensi gangguan terhadap penyelenggaraan tahapan pemilu 2024,” ujar Bahtiar saat menghadiri acara peluncuran IKP Pemilu 2024 di Jakarta, Jumat .
Baca Juga:Lebih lanjut Bahtiar mengatakan, IKP tersebut menjadi referensi bagi pemerintah dan pemda bersama instansi lainnya untuk membuat kebijakan dan tindakan pencegahan potensi gangguan sebagaimana data-data yang disajikan dalam IKP. Konstruksi IKP terdiri dari 4 dimensi, 12 subdimensi dan 61 indikator. Empat dimensi tersebut di antaranya, konteks Sosial dan Politik, penyelenggaraan Pemilu, kontestasi, partisipasi.
Sementara itu, untuk IKP tingkat provinsi, lima provinsi masuk kategori Rawan Tinggi, 21 provinsi Rawan Sedang, dan 8 provinsi Rawan Rendah.“Potensi-potensi tersebut saya harap dapat diatasi bersama oleh penyelenggara pemilu, Lembaga-lembaga pemerintahan, peserta pemilu dan masyarakat sehingga pemilu berlangsung LUBER JURDIL, aman dan damai,” pungkas Bahtiar.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Nomor 3 di Pemilu 2024, PDIP: Salam Metal Melekat di Hati RakyatPDI Perjuangan mendapatkan nomor urut 3 (tiga) sebagai peserta pemilu 2024, sama seperti pemilu 2019 lalu.
Read more »
Pemilu 2024: Bawaslu Minta Parpol Tak Singgung Politik IdentitasBadan Pengawas Pemilu meminta agar partai politik (parpol) tidak menyinggung politik identitas saat Pemilu 2024 mendatang.
Read more »
DKPP Optimistis Penyelenggaraan Pemilu 2024 Minim AduanDKPP meyakini Pemilu 2024 akan lebih minim pengaduan dibandingkan penyelenggaraan Pemilu sebelumnya.
Read more »
Partai Ummat Optimistis Bakal Lolos Jadi Peserta Pemilu 2024Partai Ummat optimistis Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) akan meloloskan mereka sebagai parpol peserta Pemilu 2024.
Read more »
Dirjen WHO Sebut Pamannya Dibunuh di Ethiopia |Republika OnlineLebih dari 50 orang lainnya telah tewas dalam insiden yang sama di Tigray, Ethiopia.
Read more »
FAO Puji Indonesia Atasi Krisis Pangan GlobalDirjen Food and Organization (FAO) Qu Dongyu menyoroti keberhasilan Indonesia dalam mengatasi potensi krisis pangan global.
Read more »