Dimotori Saham Bank, Prospek Indeks ESG Leaders dan ESG Quality 45 Cerah
Bisnis.com, JAKARTA – Komposisi yang didominasi sektor perbankan akan menjadi motor penggerak dua indeks berbasis environment, social, and governance , yakni ESG Leaders dan ESG Quality 45.
“Berdasarkan data Bank indonesia data pertumbuhan kredit tumbuh 5,2 persen pada Desember 2021. Di sisi lain, BI juga akan melakukan tapering off di mana capital outflow seharusnya tidak begitu besar,” jelasnya saat dihubung Bisnis pada Rabu . Dari sisi kapitalisasi pasar dan porsi free float, saham perbankan lebih mendominasi, sehingga pergerakan indeks ESG ini akan dipengaruhi oleh pergerakan dari saham-saham perbankan maupun sentimen yang meliputi industri perbankan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Penerbitan Surat Utang ESG Bakal Tembus US$1,8 Triliun Tahun Ini | Ekonomi - Bisnis.comPersaingan surat utang global, terutama yang berbasis ESG, akan meningkat mengingat kesungguhan Federal Reserve yang akan menaikkan suku bunga.
Read more »
Efek Tunangan Putra Bos Emtek dan Putri Bos MNC, Saham-saham Jadi Hijau | Market - Bisnis.comPerjodohan putra-putri konglomerat Jonathan dan Jessica, membawa dampak baik bagi pergerakan saham-saham Grup MNC dan Emtek.
Read more »
Penerbitan Surat Utang ESG Bakal Tembus US$1,8 Triliun Tahun Ini | Ekonomi - Bisnis.comPersaingan surat utang global, terutama yang berbasis ESG, akan meningkat mengingat kesungguhan Federal Reserve yang akan menaikkan suku bunga.
Read more »
Asa Rebound Saham Bank Syariah Indonesia (BRIS) Tahun Macan Air | Market - Bisnis.comSederet katalis digadang-gadang akan menjadi motor pergerakan saham Bank Syariah Indonesia (BRIS) yang masih mencetak return negatif dalam setahun terakhir.
Read more »
BEI Mau Revitalisasi Produk Kontrak Opsi Saham (KOS), Ini Rinciannya | Market - Bisnis.comBEI akan melakukan inisiasi pengembangan atau revitalisasi produk KOS, baik dari sisi infrastruktur maupun spesifikasi kontrak terbaru yang sesuai dengan common practice.
Read more »