Dijerat Pasal Berlapis, Afiliator Binary Option Quotex Doni Salmanan Terancam 20 Tahun Penjara
PIKIRAN RAKYAT - Influencer Doni Salmanan terancam 20 tahun penjara usai ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara dugaan penipuan berkedok investasi melalui platform Quotex pada Selasa, 8 Maret 2022.
Ramadhan menjelaskan, penetapan tersangka terhadap Doni Salmanan dilakukan usai penyidik melakukan pemeriksaan lebih kurang 13 jam.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: