Diamuk Badai Gabrielle, Selandia Baru Umumkan Darurat Nasional TempoDunia
TEMPO.CO, Jakarta - Selandia Baru mengumumkan status darurat nasional untuk ketiga kalinya dalam sejarah, Selasa, 14 Februari 2023 ketika badai Gabrielle menyebabkan banjir yang meluas, longsor dan gelombang besar lautan, memaksa evakuasi dan membuat orang terdampar di atap-atap rumah.Penerbangan-penerbangan yang dibatalkan menelantarkan ribuan penumpang, sementara ratusan ribu orang hidup tanpa listrik.
EvakuasiPihak berwenang telah mengevakuasi permukiman-permukiman pantai dan terus menyersukan orang-orang untuk meninggalkan rumah mereka karena sungai-sungai terus meluap dan gelombang besar membanjiri properti-properti di pantai.Jalan-jalan ditutup, layanan telepon seluler mati dan beberapa kota terputus. Penduduk di wilayah-wilayah yang terdampak parah diminta untuk menghemat air dan makanan karena khawatir akan kekurangan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dampak Topan Gabrielle, Selandia Baru Keluarkan 30 Peringatan Cuaca Buruk |Republika OnlinePemerintah Selandia Baru sediakan paket bantuan 11 juta dolar AS.
Read more »
Topan Gabrielle Picu Angin Kencang dan Gelombang Besar di Selandia BaruAuckland dan daerah sekitarnya dilanda angin kencang, hujan lebat, dan gelombang besar yang dipicu topan Gabrielle.
Read more »
Selandia Baru Umumkan Keadaan Darurat Akibat Topan Gabrielle |Republika OnlineTopan Gabrielle menyebabkan banjir, tanah longsor dan gelombang besar lautan.
Read more »
Selandia Baru Umumkan Kondisi Darurat Nasional Usai Dihantam Topan GabrielleSelandia Baru mengumumkan kondisi darurat nasional pada Selasa setelah badai tropis, Topan Gabrielle menghantam wilayah utara negara kepulauan tersebut.
Read more »
Selandia Baru Umumkan Situasi Darurat Langka akibat Terjangan Badai GabrielleSelandia Baru mengumumkan keadaan darurat nasional untuk ketiga kalinya dalam sejarah menyusul terjangan Badai Gabrielle.
Read more »
Penampakan Jembatan di Selandia Baru Putus Dihantam Topan GabrielleFoto Selandia Baru telah mengumumkan keadaan darurat nasional akibat Topan Gabrielle. Topan ini menyebabkan banjir hingga membuat sebuah jembatan terputus. Begini kondisinya! Foto: Getty Images/Kerry Marshall
Read more »