Di Tengah Perlambatan, Kredit Kendaraan Masih Melaju

South Africa News News

Di Tengah Perlambatan, Kredit Kendaraan Masih Melaju
South Africa Latest News,South Africa Headlines
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 59%

Berdasarkan laporan Analisis Uang Beredar April 2023, penyaluran kredit kendaraan mencapai Rp124,7 triliun pada April 2023, tumbuh 16,4 persen yoy.

Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Bank Indonesia melaporkan kredit kendaraan bermotor menjadi jenis kredit yang pertumbuhan penyalurannya paling moncer pada April 2023 atau saat momen lebaran.

Penyaluran kredit investasi juga tumbuh 9,1 persen pada April 2023, tetapi melambat dibandingkan Maret 2023 yang tumbuh 10,3 persen. Lalu, kredit modal kerja tumbuh 7,1 persen yoy per April 2023, tetapi melambat jika dibandingkan Maret 2023 yang tumbuh 10,1 persen yoy. Dia juga mengatakan penyaluran kredit kendaraan bermotor itu masih potensial bertumbuh pada tahun ini didorong sejumlah faktor, di antaranya dorongan promo. Hal ini diperkirakan akan menyengat penyaluran kredit pada akhir tahun.

Pemerintah telah menerbitkan program subsidi kendaraan listrik sebagai langkah awal untuk meningkatkan keterjangkauan harga dan daya beli masyarakat terhadap kendaraan listrik lebih luas dan memicu industri otomotif baru. PT Bank Syariah Indonesia Tbk. atau BSI misalnya mengandalkan program promo pembiayaan kendaraan listrik untuk menarik minat masyarakat agar melirik pembiayaan kendaraan berbasis syariah dan ramah lingkungan.

Melalui penyaluran pembiayaan kendaraan listrik, BSI berharap dapat mencapai target pembiayaan 100 unit kendaraan dengan volume pembiayaan Rp25 miliar pada tahun ini.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

South Africa Latest News, South Africa Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Sri Mulyani Waspadai Data PMI Manufaktur yang Anjlok |Republika OnlineSri Mulyani Waspadai Data PMI Manufaktur yang Anjlok  |Republika OnlinePMI Manufaktur Indonesia turun dari 52,7 pada April 2023 menjadi 50,3 pada Mei 2023.
Read more »

Kongres ASBWI 2023: Targetkan Timnas Wanita Indonesia Lolos Piala DuniaKongres ASBWI 2023: Targetkan Timnas Wanita Indonesia Lolos Piala DuniaAsosiasi Sepak Bola Wanita (ASBWI) menggelar Kongres Biasa tahun 2023 pada Sabtu 3 Juni 2023.
Read more »

Pendaftaran Midea International HVAC Design Contest 2023 Resmi DibukaPendaftaran Midea International HVAC Design Contest 2023 Resmi DibukaUntuk pendaftaran dan pengiriman koleksi desain dimulai pada 1 Juni 2023 - 24 Juli 2023.
Read more »

Penjualan Sate Maranggi Purwakarta Lesu Imbas Gapeka 2023, Ini Respons KAI Daop 2 BandungPenjualan Sate Maranggi Purwakarta Lesu Imbas Gapeka 2023, Ini Respons KAI Daop 2 BandungPenerapan Grafik perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2023 sudah dilakukan sejak 1 Juni 2023.
Read more »

Boom Esports Keluar Sebagai Juara Valorant Challengers Indonesia - Split 2 |Republika OnlineBoom Esports Keluar Sebagai Juara Valorant Challengers Indonesia - Split 2 |Republika OnlineValorant Challengers Indonesia - Split 2 digelar pada 14 Maret 2023 - 4 Juni 2023.
Read more »

Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Singapore Open 2023 - Bola.netDaftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Singapore Open 2023 - Bola.netDaftar pebulu tangkis Indonesia dan hasil drawing Singapore Open 2023 pada 6-11 Juni 2023.
Read more »



Render Time: 2025-03-01 22:54:46