Partai Demokrat menyambut baik kabar Putra Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep ingin terjun ke politik praktis.
Jakarta, Beritasatu.com - Bahkan, Demokrat membuka pintu lebar-lebar jika Kaesang ingin menjadi bagian dari partai yang dipimpin oleh Agus Harimurti Yudhoyono tersebut.
“Silakan saja , karena itu hak seluruh warga negara Indonesia,” ujar Ketua DPP Partai Demokrat Herman Khaeron di Gedung DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu . Advertisement Herman mengaku tidak sependapat jika keinginan Kaesang ingin terjun ke dunia politik praktis disebut aji mumpung. Dia menilai keinginan terjun ke dunia politik merupakan hak individu setiap warga negara.Gibran Beri Sinyal Kaesang Maju Pilkada, Bukan Caleg Sebelumnya, Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep, mengutarakan keinginannya untuk terjun ke dunia politik.
"Yang kami bicarakan di meja makan itu Kaesang. Saya juga kaget, dia secara terbuka menyampaikan ke kami ada ketertarikan di politik," kata Gibran di Surakarta, Selasa . Gibran mengatakan keinginan itu disampaikan Kaesang sendiri di depan dirinya dan ... hal 1 dari 2 halaman Halaman: 12selengkapnyaTAG: Kaesang Pangarep Partai Demokrat Herman Khaeron Kaesang Terjun ke Politik
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dasco: Gerindra Terbuka jika Kaesang Mau Gabung | merdeka.comGerindra menunggu keputusan Kaesang apakah berniat maju di Pilkada Solo atau menjadi calon legislatif.
Read more »
Partai Demokrat Buka Pintu jika Kaesang Ingin Terjun ke PolitikPartai Demokrat menyambut baik kabar dari Putra Presiden Joko Widodo, yakni Kaesang Pangarep, yang kepincut untuk terjun ke politik praktis. Demokrat siap membuka pintu.
Read more »
Kaesang Ingin Terjun ke Politik, PPP: Kami Sambut dengan Tangan Terbuka | merdeka.comPPP mengaku senang, mendengar Kaesang kini mulai tertarik untuk terjun ke dunia politik.
Read more »
VIDEO Respon PPP Saat Kaesang Pangarep Tertarik Masuk Politik: Kami Sambut dengan Tangan Terbuka - Tribunnews.comKetua DPP PPP Achmad Baidowi alias Awiek mengatakan sebagai warga negara, Kaesang memiliki hak untuk menentukan hak politiknya.
Read more »
Soal Dinasti Politik Jika Kaesang Jadi Politikus, Gibran: Kan Ada KompetisiWali Kota Solo Gibran Rakabuming mengungkapkan adiknya, Kaesang, tertarik ke politik. Begini komentar Gibran jika keinginan Kaesang dikaitkan dengan 'dinasti'. Via detik_jateng
Read more »
PDIP Sambut Baik Jika Kaesang Pangarep Terjun ke PolitikPartai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menyambut baik rencana Putra Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep terjun ke dunia politik.
Read more »