Deklarasikan Ganjar Pranowo Sebagai Capres, PSI Ungkap Alasan Tak Dukung Anies Baswedan TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Partai Solidaritas Indonesia mendeklarasikan Ganjar Pranowo sebagai calon presiden yang akan mereka usung pada Pilpres 2024. Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie, pun mengungkapkan alasan partainya tak mendukung Anies Baswedan. Grace menyatakan bahwa pemilihan Ganjar sebagai calon presiden karena dinilai sesuai dengan nilai dasar mereka, sementara Anies tidak.
'Jadi bukan soal PSI tidak mau berkoalisi dengan Nasdem, kami punya komunikasi yang baik juga dengan pak Surya Paloh, kami menghormati beliau, tetapi pilihan Nasdem jatuh kepada seseorang yang menurut kami melakukan dosa besar buat demokrasi kita, bukan dosa kepada PSI loh ya. dosa kepada demokrasi kita.' tegas Grace.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PSI Deklarasikan Ganjar Pranowo jadi Capres 2024, Tegas Tak akan Dukung Anies Baswedan - Tribunnews.comPSI Sah Deklarasikan Ganjar Pranowo jadi Capres 2024, Tegas Tak akan Dukung Anies Baswedan via tribunnews
Read more »
PSI Deklarasikan Dukung Ganjar Pranowo Capres 2024 - Tribunnews.comGrace menjelaskan sejak awal Ganjar dianggap unggul dibandingkan dengan kandidat capres lainnya.
Read more »
Hari Ini NasDem Deklarasikan Capres 2024, Anies Baswedan, Ganjar Pranowo atau Andika Perkasa?Deklarasi bakal capres 2024 partai NasDem akan diumumkan di DPP Partai NasDem, Menteng, Jakarta Pusat pada pukul 09.00 WIB.
Read more »
Ribuan Warga Bandung Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar Pranowo Sebagai Capres 2024Ribuan Warga Bandung Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar Pranowo Sebagai Capres 2024: Ribuan masyarakat Bandung bersama Relawan Saung Ganjar, menggelar deklarasi dukungan kepada Ganjar Pranowo sebagai calon presiden pada Pemilu 2024.
Read more »
Ganjar Pranowo Sampaikan Duka Terkait Tragedi Suporter di Malang |Republika OnlineTragedi seperti yang terjadi di Stadion Kanjuruhan seharusnya dapat dihindari
Read more »
Beri Jempol Baliho Puan, Raut Wajah Ganjar Jadi SorotanGanjar Pranowo mengunggah fotonya dibawah billboard bergambar Puan Maharani
Read more »