Harga emas batangan produksi PT Aneka Tambang Tbk. atau yang dikenal dengan emas Antam sedang dalam tren kenaikan sejak November lalu.
Sepanjang pekan lalu kenaikan emas Antam tercatat lebih dari 1%, dan jika dilihat sejak awal November 2022 sudah melesat lebih dari 11%. Harga emas Antam ukuran 1 gram kini semakin mendekati rekor tertinggi sepanjang masa Rp 1.065.000/batang yang dicapai pada 7 Agustus 2020 lalu.
"Emas tidak hanya akan naik 10-20% tetapi akan sangat tinggi. Harga emas bisa menembus US$ 2.500-4.000 per troy ons pada tahun depan ," tutur Kiener, dikutip dari CNBC International. Untuk diketahui satu troy ons setara dengan 31,1 gram. Jika harga emas dunia mencapai besaran US$ 4.000/troy ons, untuk mencari harga per gramnya maka dibagi 31,1. Hasilnya yakni US$ 128,6 per gram.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Harga Pangan Dunia Termahal Sepanjang Sejarah, Erick Thohir: Harus Diantisipasi!Harga pangan dunia saat ini mengalami kenaikan hingga 14 persen. Menteri BUMN Erick Thohir menyebut, kenaikan tersebut menjadi yang tertinggi sepanjang sejarah.
Read more »
Harga Emas Antam Hari ini di Akhir Pekan Naik Tipis-tipis, Saatnya Borong?Harga emas batangan antam hari ini ukuran 1 gram dijual senilai Rp1.043.000, naik Rp1.000 dari harga sebelumnya.
Read more »
Emas Antam Lagi Mahal Nih, Duit Rp 1 Juta Masih Kurang!Harga emas Antam ada di level tertinggi sejak 19 Agustus 2020 atau dua tahun lebih
Read more »
Harga Emas Antam Hari Ini Naik Tipis Jadi Rp 1.043.000/GramHarga emas keluaran Butik Emas Logam Mulia Antam terpantau masih di level Rp 1 juta.
Read more »
Harga Emas Antam Cuma Naik Tipis di 14 Januari 2023Harga emas Antam belum termasuk PPh 22 sebesar 0,9 persen. Hingga pukul 08.06 WIB, Sabtu (14/1/2023), harga emas Antam sebagian besar masih ada.
Read more »
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, Emas Antam dan UBS Naik LagiHarga emas hari ini cetakan Antam dan UBS 24 karat kompak menguat, meneruskan tren hari-hari sebelumnya.
Read more »