Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky datang ke KTT G7 Hiroshima di Jepang untuk melobi pengiriman jet tempur F-16.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky datang ke Konferensi Tingkat Tinggi G7 di Hiroshima, Jepang, Sabtu untuk membicarakan kelanjutan rencana Amerika Serikat memasok jet tempur F-16 ke negara tersebut.
Sebelumnya, dia berencana melakukan pertemuan dengan pemimpin negara-negara G7 melalui panggilan video, alih-alih bertatap muka. Saat tiba di Hiroshima, Zelensky langsung mengeluarkan pernyataan bahwa KTT G7 akan membawa kemenangan dan perdamaian bagi Ukraina. "F-16 memiliki sensor dan sistem persenjataan yang setara, atau bahkan lebih baik dari pesawat tempur Rusia," katanya kepada AFP, seraya mengatakan bahwa jet-jet tersebut akan membuat pergerakan pesawat-pesawat peluncur rudal Rusia yang beroperasi di dalam dan di sekitar Ukraina makin terbatas.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KTT G7 di Hiroshima Soroti Perang Ukraina dan Pengaruh Global ChinaPara pemimpin G7 bertemu di Hiroshima, Jepang, untuk membahas invasi Rusia ke Ukraina dan bagaimana meredam pengaruh global China yang makin kuat.
Read more »
Akan Hadiri KTT G7, Presiden Jokowi Berolak ke HiroshimaJokowi mengatakan, dalam pertemuan G7, akan dibahas mengenai perubahan iklim, pangan, energi, dan suara dari negara-negara South Global.
Read more »
Jokowi Bertolak ke Hiroshima Jepang untuk Hadiri KTT G7Presiden Jokowi bersama Ibu Negara Iriana serta delegasi terbatas, bertolak ke Hiroshima, Jepang, untuk menghadiri KTT G7, Jumat (19/5/2023) pagi.
Read more »
KTT G7 Digelar di Hiroshima Jepang: Siapa yang Hadir, Apa yang Akan Dibahas?Korban tewas akibat serangan puluhan penyerang di dataran rendah Nigeria tengah utara mencapai 80 orang termasuk empat staf Kedutaan Besar Amerika Serika
Read more »
KTT G7 Disambut Protes Damai di HiroshimaKeamanan diperketat di Hiroshima, dengan ribuan polisi dikerahkan di seluruh kota itu ketika Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida, yang mewakili Hiroshima di parlemen dan menginginkan perlucutan senjata nuklir menjadi fokus utama diskusi, secara resmi memulai pertemuan puncak di Taman Peringatan...
Read more »
Hari Kedua di Hiroshima, Jokowi Bakal Hadiri KTT G7 hingga Sejumlah Pertemuan BilateralRangkaian kegiatan Jokowi dan Iriana diakhiri dengan menghadiri jamuan santap malam resmi yang digelar bagi para pemimpin negara anggota G7 serta negara mitra.
Read more »