Hasil negatif Covid-19 yang salah satunya lewat tes PCR saat ini telah menjadi persyaratan untuk semua jenis penerbangan.
Liputan6.com, Jakarta Hasil tes negatif Covid-19 saat ini telah menjadi persyaratan untuk semua jenis penerbangan, baik domestik maupun internasional. Harga tes PCR di bandara pun beragam antar negara.
"Pada biaya PCR yang lebih tinggi, sebagian besar ada di bandara di negara maju di mana faktor-faktor seperti biaya infrastruktur, staf dan lboratorium tinggi. Beberapa penyedia pengujian juga melaporkan kesulitan dalam mencapai skala ekonomi yang diperlukan karena pembatasan yang diperlukan pada perjalanan internasional, di mana pengujian pada umumnya diperlukan," demikian dikutip dari skytraxratings pada Sabtu .
2 dari 2 halamanBandara di AS dan RusiaBanyak bandara di Amerika Serikat saat ini tidak menawarkan fasilitas tes PCR di tempat. Salah satu yang ada yaitu di Ft Lauderdale Airport dengan harga termurah USD 106 atau sekira Rp 1,5 juta, sedangkan San Francisco International Airport dengan biaya USD 261 atau sekira Rp 3,7 juta.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Harga PCR Lebih Mahal Dibanding India, RI Disarankan Genjot Tes AntigenHarga tes PCR di Indonesia lebih mahal dibanding India. Epidemiolog menyarankan agar RI memaksimalkan penggunaan swab antigen untuk testing.
Read more »
Harga Tes PCR di India Cuma Rp96 Ribu, Indonesia Kok Mahal Banget?Harga tes PCR di India jauh lebih murah jika dibandingkan dengan di Indonesia. Perbandingan harga tes PCR antara RI dengan India ternyata tidak masuk akal. Harga...
Read more »
Harga Tes Swab PCR Melangit, HMI Bereaksi Begini, SimakHimpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Lhokseumawe-Aceh Utara menyoroti penetapan harga tes antigen maupun PCR. tesPCR
Read more »
Guru Besar FKUI: Kalau Harga Tes PCR di Indonesia Murah Penularan Covid Bisa Dikendalikan - Tribunnews.comPerbandingan tarif tes Polymerase Chain Reaction (PCR) di India yang lebih murah ketimbang Indonesia menjadi perbincangan hangat belakangan ini.
Read more »
Mahalnya Harga Tes PCR di Indonesia Perlu Diselidiki - Tribunnews.comJika dibandingkan dengan India harga tes PCR di Indonesia jauh lebih mahal dan ini menjadi pertanyaan tersendiri.
Read more »
Tes PCR Bagi Pengunjung Mal yang Belum Vaksin Bentuk Perlindungan EkstraJuru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi mengemukakan kebijakan tes PCR/Antigen sebagai akses masuk mal bagi pengunjung...
Read more »