Pemerintah Jepang menyelidiki laporan yang menyebutkan China telah mendirikan kantor polisi rahasia di “Negeri Sakura”.
Dalam konferensi pers pada Kamis , Kepala Sekretaris Kabinet Jepang Hirokazu Matsuno ditanya mengenai kantor polisi rahasia di Jepang.
“Kami akan mengambil semua langkah yang diperlukan saat kami mengklarifikasi situasinya,” kata Matsuno. Matsuno menuturkan, Jepang telah memberi tahu pihak berwenang China bahwa aktivitas apa pun yang melanggar kedaulatan Jepang akan tidak dapat diterima. Laporan Safeguard Defenders menuduh bahwa kepolisian China menggunakan kantor polisi rahasia untuk menargetkan warga negara China yang tinggal di luar negeri.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tak Ada Kabar Baik dari China, Jepang Tambah Derita Dunia!Kabar baik yang ditunggu dari China ternyata tidak terjadi, Jepang memperparah situasi yang membuat sentimen pelaku pasar memburuk.
Read more »
Jokowi Larang Ekspor Bijih Bauksit Mulai Juni 2023 |Republika OnlinePemerintah akan mendorong industri pengolahan dan pemurnian bauksit di dalam negeri.
Read more »
Jepang Pantau Situasi Covid China, Ada Apa?Jepang memantau situasi Covid-19 di China. Ini sebabnya.
Read more »
Bawa Kabur Dolar AS ke LN, Begini Alibi Ratusan Eksportir!Pemerintah mengakui masih menemukan tantangan dalam mensosialisasikan kewajiban eksportir untuk menempatkan DHE SDA di dalam negeri.
Read more »
China Diduga Buka Kantor Polisi di Jepang |Republika OnlineDugaan serupa juga terjadi di negara-negara Eropa, AS dan Kanada
Read more »
Jepang Selidiki Kantor Polisi 'Siluman' China, Ada Juga di RIPihak berwenang Jepang sedang menyelidiki laporan dari kelompok hak asasi manusia bahwa China telah mendirikan kantor polisi 'siluman' di Jepang.
Read more »