Cek Fakta: Cacar Monyet Bisa Bermutasi Lewat Udara
PIKIRAN RAKYAT - Beredar kabar bahwa virus cacar monyet atau monkeypox bermutasi dan bisa menular lewat udara, benarkan kabar tersebut?Dikutip Pikiran-rakyat.com dari akun Instagram @jalahoaks yang tayang pada 27 Agustus 2022, hingga kini Badan Kesehatan Dunia masih melakukan penelitian tentang berbagai kemungkinan penularan, namun penularan melalui udara belum terbukti valid secara ilmiah.
Sementara itu, epidemiolog Dicky Budiman menjelaskan penularan virus cacar monyet sering disalahpahami sebagai penularan melalui udara.Padahal, infeksi terjadi ketika menghirup serpihan kulit atau virus dari pakaian, tempat tidur, atau handuk, yang bisa disebut sebagai transmisi fomite, bukan sebagai airborne disease.Virus cacar monyet adalah bagian dari keluarga virus yang sama dengan virus variola, yaitu virus yang menyebabkan cacar.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kena Covid, Cacar Monyet & HIV Sekaligus? Bisa! Ini PemicunyaTerkena virus Covid-19, cacar monyet, dan HIV secara bersamaan ternyata bisa saja terjadi.
Read more »
Ferdy Sambo Dipecat dengan Tidak Hormat, Mahfud MD: Proses Pemecatan Bisa Cepat - Pikiran-Rakyat.comMenko Polhukam Mahfud MD mengatakan bahwa proses pemecatan terhadap Ferdy Sambo bisa cepat. Dia menjelaskan Keppres bisa diminta ke Jokowi.
Read more »
Gegara Berhubungan Sesama Jenis, Pria Ini Terinfeksi Covid-19, Cacar Monyet, dan HIV Secara Bersamaan - Pikiran-Rakyat.comSeorang pria berusia 36 tahun dilaporkan terpapar Covid-19, cacar monyet, dan HIV pada waktu yang bersamaan.
Read more »
Rekomendasi Pemberian Vaksin Cacar Monyet Disiapkan, IDI: Bukan untuk Semua MasyarakatSatgas Monkeypox IDI mengatakan bahwa rekomendasi pemberian vaksin cacar monyet tengah dipersiapkan. Namun, tidak semua orang bisa mendapatkannya.
Read more »
AS Temukan 47.652 Kasus Cacar Monyet di 98 Negara, 1 di IndonesiaAmerika Serikat (AS) melaporkan 47.652 kasus cacar monyet di 98 negara, salah satunya di Indonesia.
Read more »
Ini Cara Bandara Soekarno-Hatta Cegah Penularan Cacar MonyetBandara Soekarno-Hatta melakukan upaya pencegahan penularan penyakit cacar monyet atau Monkeypox dari pelaku perjalanan.
Read more »