Bursa Transfer Arab Saudi Buka Lebih Lama, Klopp Jadi Khawatir

South Africa News News

Bursa Transfer Arab Saudi Buka Lebih Lama, Klopp Jadi Khawatir
South Africa Latest News,South Africa Headlines
  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Liga Arab Saudi gencar menarik pemain-pemain top Eropa musim panas ini. Manajer Liverpool Juergen Klopp khawatir soal bursa Arab Saudi yang tutup belakangan.

Klub-klub Arab Saudi memicu eksodus pemain-pemain top Eropa musim panas ini. Dengan sokongan dana melimpah dari Dana Investasi Publik yang menjadi backing kompetisi, mereka punya kekuatan untuk menyodorkan bayaran besar.Mereka yang hijrah ke Arab Saudi sejauh ini antara lain Karim Benzema, N'Golo Kante, Edouard Mendy, hingga Kalidou Koulibaly. Khusus Liverpool, ada tiga nama yang dilepas ke sana yakni Roberto Firmino , Jordan Henderson, dan Fabinho.

Sementara Manajer Liverpool Juergen Klopp mengkhawatirkan risiko jangka pendek. Bursa transfer Arab Saudi masih buka hingga tanggal 20 September, nyaris tiga pekan lebih lama dari liga-liga top Eropa yang tutup pada 1 September.Ini artinya klub-klub Eropa mesti waspada dengan risiko kehilangan pemain ke Arab Saudi tanpa bisa mencari pengganti.

"Pengaruhnya masif, pada saat ini. Kurang lebih hal terburuk yang saya pikirkan adalah bursa transfer di Arab Saudi buka tiga pekan lebih lama," ujar Klopp dikutip"Kalau saya benar, saya mendengar kabar seperti itu, maka setidaknya buat Eropa itu tidak membantu. UEFA atau FIFA harus menemukan solusi buat itu. Tapi pada akhirnya, untuk saat ini, saya enggak tahu apa yang akan terjadi," imbuhnya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

detiksport /  🏆 24. in İD

South Africa Latest News, South Africa Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Liga Arab Saudi Rasa Liga InggrisLiga Arab Saudi Rasa Liga InggrisTahukah kamu, setidaknya ada 12 pemain yang pernah berkompetisi di Liga Inggris kini main di Liga Arab Saudi. Selain Cristiano Ronaldo, bisa tebak sisanya?
Read more »

Ten Hag: Liga Arab Saudi Bukan Masalah bagi Premier LeagueTen Hag: Liga Arab Saudi Bukan Masalah bagi Premier LeagueSepakbola Arab Saudi terus jor-joran untuk mendatangkan pemain-pemain top Eropa. Manajer MU Erik ten Hag menilai, hal itu bukan masalah bagi Premier League.
Read more »

Trio Penyerang Liga Inggris yang Mengerikan di Arab SaudiTrio Penyerang Liga Inggris yang Mengerikan di Arab SaudiAl Ahli sukses merekrut Allan Saint-Maximin. Kini, klub Arab Saudi itu punya trio lini serang yang diisi tiga pemain berbahaya Liga Inggris!
Read more »

Sepak Terjang Mendiang Raja Fahd di Pusaran Konflik Timur TengahPada masa kepemimpinan Raja Fahd, terjadi konflik Arab-Israel yang memonopoli diplomasi di Arab Saudi.
Read more »

Manajer Manchester United Erik Ten Hag Tanggapi Belanja Gila Klub Arab Saudi | Goal.com IndonesiaManajer Manchester United Erik Ten Hag Tanggapi Belanja Gila Klub Arab Saudi | Goal.com IndonesiaTen Hag menepis kekhawatiran atas belanja mewah Arab Saudi yang bakal memengaruhi Liga Primer Inggris.
Read more »

Israel Bakal Bangun Jalur Kereta Rp 407 T, Nyambung ke Arab SaudiIsrael Bakal Bangun Jalur Kereta Rp 407 T, Nyambung ke Arab SaudiIsrael beberkan rencana akan memperluas jaringan kereta apinya, bahkan tak menutup kemungkinan jalur itu akan tersambung hingga ke Arab Saudi.
Read more »



Render Time: 2025-02-25 10:08:42