Bank Indonesia sudah menaikkan suku bunga acuan sebesar 0,25 poin.
Bank Indonesia sudah menaikkan suku bunga acuan sebesar 0,25 poin dari 3,5% menjadi 3,75%. Ternyata kebijakan ini tidak lebih menakutkan dibanding rencana pemerintah dalam menaikkan harga bahan bakar minyak hingga soal perizinan bagi pengembang.
Ketua Umum Real Estate Indonesia Tutuk Lusida mengungkapkan bahwa kenaikan suku bunga itu justru tidak begitu berdampak. "Kalau kenaikan 0,25 atau sampai akhir tahun rencana naik lagi 0,25 poin masih rasional jika dibanding dengan kondisi negara lain," katanya dalam program Property Point,Rabu .Apalagi bagi kalangan menengah ke atas, kebijakan ini tidak begitu berpengaruh. Sebaliknya bagi kalangan menengah atau rumah di bawah Rp 1 miliar ke bawah bisa lebih berdampak. Sementara bagi masyarakat penerima rumah subsidi juga mendapat subsidi bunga.
"Jadi apa yang dilakukan pemerintah dan BI justru menjadi pemicu kita untuk memperbaiki diri di perizinan. Kenaikan suku bunga bisa diimbangi kemudahan-kemudahan perizinan yang memang ditujukan presiden melalui UU ciptaker tapi kenyataannya hari ini perizinan complicated," ujar Totok. "Dalam sebulan terakhir sebetulnya KPR turun 7% dari indeks BI, kenapa? Itu juga bukan karena kenaikan BI rate kemarin tapi kondisi
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bank Indonesia Naikkan Suku Bunga untuk Pertama Kali Sejak 2018 untuk Redam InflasiBank Indonesia menaikkan suku bunga acuan untuk pertama kalinya sejak 2018 pada Selasa (23/8) untuk pengetatan moneter dalam upaya melawan kenaikan inflasi dan menstabilkan rupiah. Indonesia mengalami pemulihan yang stabil akibat pandemi dan diuntungkan oleh permintaan global yang kuat akan...
Read more »
Bank Indonesia Dinilai Perlu Naikkan Suku Bunga LagiTauhid Ahmad mengatakan, BI perlu menaikkan lagi suku bunga acuan setidaknya sebesar 25 bps untuk mengurangi tekanan inflasi.
Read more »
Bank bjb Gaet Semen Indonesia, Terkait Distributor FinancingKolaborasi bank bjb dan Semen Indonesia diharapkan mempermudah perusahaan dalam penerimaan pembayaran tagihan dengan dukungan fasilitas kredit yang disediakan.
Read more »
Bank Indonesia Dapat Suntikan Pemerintah Rp40,4 Triliun via SUNPemerintah melakukan penerbitan delapan seri Surat Utang Negara (SUN) dengan cara private placement kepada Bank Indonesia (BI) dengan total Rp40,4 triliun.
Read more »