Israel melaju ke babak 16 besar Piala Dunia U-20 2023 setelah mengalahkan Jepang 2-1 dalam matchday ketiga Grup C di Stadion Malvinas Argentinas, Minggu dini ...
Selebrasi penyerang Brasil Marquinhos dengan rekan setimnya Andrey Santos setelah mencetak gol untuk timnya dalam pertandingan Grup D Piala Dunia U-20 lawan Nigeria di Diego Armando Maradona stadium pada 28 Mei 2023. ANTARA/AFP/LUIS ROBAYO.
Empat laga fase grup Piala Dunia U-20 2023 yang digelar pada Minggu dini hari WIB berasal dari Grup C dan D. Brasil berhasil menekuk Nigeria 2-0, sementara Italia menang telak 3-0 atas timnas Republik Dominika. Pada laga lainnya yang juga dilangsungkan di Stadion Malvinas Argentinas, Italia menghajar timnas Republik Dominica 3-0 dengan dua gol dicetak oleh Cesare Casadei pada menit ke-19 dan 84. Satu gol Azzurrini lainnya dicetak oleh Giuseppe Ambrosino pada menit ke-50.
Meski kalah jumlah pemain, Israel sanggup membalikkan keadaan melalui gol Roy Nawi pada menit ke-76 dan Omer Senior di masa injury time.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hasil Piala Dunia U-20: Kalahkan Jepang, Israel Lolos ke 16 Besar - Bola.netHasil Piala Dunia U-20 2023 Argentina hari ini, Minggu 28 Mei 2023
Read more »
Hasil Piala Dunia U20 2023: Israel Menang, Lolos ke 16 Besar Susul Argentina dan BrasilIsrael menang atas Jepang dan menyusul tim-tim lain termasuk tuan rumah Argentina yang lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U20 2023.
Read more »
LaNyalla Pengin Hubungan Indonesia-Jepang Melibatkan UMKM, Bukan Cuma Perusahaan BesarKetua DPD RI LaNyalla Mahmud Mattalitti mendorong UMKM dalam kerja sama bilateral Indonesia-Jepang.
Read more »
Hasil Piala Dunia U-20, Argentina Juara Grup A!TIM Nasional U-20 Argentina keluar sebagai juara Grup A Piala Dunia U-20 sekaligus lolos ke fase gugur dengan poin sempurna 9.
Read more »
Amerika Juara Grup B Piala Dunia U-20 Berkat Gol Indah Cade CowellAMERIKA Serikat berhasil meraih sembilan poin dari tiga pertandingan setelah meraih kemenangan 2-0 atas Slovakia di San Juan, pada Sabtu (27/5) WIB dinihari. AS mendapatkan sembilan poin di fase grup untuk pertama kalinya di Piala Dunia U-20 FIFA.
Read more »