Netizen mengira Boy William sengaja mengatakan positif COVID-19 karena telah diendorse. Ini tanggapan Boy William.
Kabar itu diumumkan Boy William di Instagramnya. Ia pun meminta kepada masyarakat untuk berhati-hati, mengingat varian Omicron sudah meningkat di Indonesia.
"So guys, i got Covid again. Be careful everybody. Stay safe and healthy! Omicron lagi rame nih," tulis Boy William, dilihat detikcom, Selasa ."Thanks God for @medizenclinic for coming to the rescue as always," lanjutnya. Namun unggahan Boy William itu malah mendapatkan komentar negatif. Beberapa orang mengira Boy William sengaja mengatakan positif COVID-19 karena telah diendorse.Boy William pun geram dipandang seperti itu. Pemain film Dimsum Martabak itu memberikan jawaban menohok untuk para netizen yang berpikiran jelek kepada dirinya itu."Saya berharap itu disetting buat endorsement. Covid menyebalkan, tetapi sayangnya, saya terinfeksi lagi. Everybody stay safe," tukas Boy Willian.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Boy William Kena COVID-19 Lagi, Minta Waspada OmicronBoy William positif COVID-19 lagi. Ini kali kedua dirinya terpapar COVID-19 sejak awal tahun lalu. Ia meminta masyarakat mewaspadai varian Omicron.
Read more »
Hasil Ramalan Pernikahan Kim Heechul SuJu di 'My Little Old Boy' Kejutkan Pemirsa, Kenapa?Hasil ramalan tentang kehidupan pernikahan Kim Heechul Super Junior di episode terbaru 'My Little Old Boy sukses mengejutkan orang-orang. Simak alasannya berikut ini.
Read more »
Buntut Ucapan Boy Rafli Amar, BNPT Diminta Ungkap 198 Nama Pesentren yang Disebut Terafiliasi Gerakan Terorisme'BNPT harus membuka data kepada publik nama-nama 198 ponpes yang dinilai berafiliasi dengan gerakan terorisme,'
Read more »