Manajemen PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) mengakui, jumlah saham beredar atau free float masih di bawah ketentuan Bursa Efek Indonesia (BEI).
"Publik itu adalah investor, ada juga mungkin lembaga yang kecil-kecil. Memang dari sisi free float kita masih di bawah threshold dari regulator. Minimal perusahaan publik itu free float saham publiknya minimal 7,5%, Bank Syariah Indonesia baru 7%, masih di bawah ketentuan," kata Direktur Utama Bank Syariah Indonesia Hery Gunardi dalam rapat dengar pendapat dengan Komisi VI, Jakarta, Selasa .
Dia memaparkan, pemerintah Indonesia memiliki 1 lembar saham dwi warna dengan porsi 0%. Kemudian, PT Bank Mandiri Tbk memiliki saham 50,83%.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: