Bobotoh Persib Meninggal Dunia di GBLA, Akmal Marhali: PSSI Harus Segera Buat Regulasi Suporter
harusnya lebih fokus menyiapkan regulasi dan aturan kompetisi, ketimbang menjadi event organizer turnamen pramusim.
"Termasuk aturan tentang suporter, agar saat kompetisi berjalan semua sudah siap 100 persen dan tidak ada masalah di tengah jalan," ungkap Akmal kepada Tribunnews, Sabtu . Akmal mengungkapkan, regulasi suporter menjadi faktor penting yang harus dibuat dan disosialisasikan kepada suporter. Koordinator Save Our Soccer Akmal Marhali saat bertemu dengan Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan dan Sekjen PSSI Yunus Nusi . Bobotoh Persib Meninggal, SOS Desak Turnamen Piala Presiden 2022 Disetop untuk Hormati Korban"Regulasi yang pasti dan kuat dengan sanksi keras tanpa 'negosiasi' menjadi kunci untuk mempercepat pembangunan industri sepakbola Indonesia masa dapan.
"Football Spectator Act yang diberlakukan di Inggris pada 1989 untuk mencegah holiganisme perlu dicontoh dan diberlakukan," katanya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Persebaya Vs Persib Makan Korban 2 Bobotoh, Apakah Izin Tanding di GBLA Akan Dicabut?Apakah izin pertandingan di GBLA akan dicabut setelah laga Persebaya vs Persib memakan korban meninggal dunia?
Read more »
Jenazah Bobotoh Persib Ahmad Solihin Korban Insiden GBLA Diserahkan ke KeluargaJenazah Bobotoh atas nama Ahmad Solihin telah tiba di rumah duka pada Sabtu (18/6/2022) pagi WIB.
Read more »
Jenazah Bobotoh yang Meninggal Dunia di GBLA Tiba di Rumah Duka, Korban Diduga Tertimpa Robohan BangunanJenazah Asep Ahmad Solihin bakal dimakamkan di pemakaman keluarga yang terletak tidak jauh dari rumah duka. BobotohBerduka
Read more »
2 Bobotoh Tewas karena Berdesakan di Stadion GBLA BandungDua Bobotoh dikabarkan tewas saat pertandingan Persib Bandung versus Persebaya Surabaya pada lanjutan Piala Presiden 2022 di Stadion GBLA Bandung.
Read more »
Bobotoh yang Meninggal di Stadion GBLA, Diduga Kehabisan NapasPolisi sebut bobotoh yang meninggal di Stadion GBLA dalam laga Persib vs Persebaya, diduga kehabisan napas karena berdesakan ketika mengantre. kombesAswinSipayung
Read more »