Bank Indonesia baru saja meluncurkan tujuh uang rupiah kertas baru tahun 2022 (TE 2022). Lalu apakah uang lama masih laku?
uang rupiah kertas baru
Uang kertas tahun 2022 itu terdiri atas pecahan uang Rupiah kertas Rp 100.000, Rp 50.000, Rp 20.000, Rp 10.000, Rp 5.000, Rp 2000, dan Rp 1000. Dalam uang kertas yang baru, design gambar pahlawan, kemudian tarian, pemandangan alam, dan flora masih dipertahankan. "Dengan mengucapkan bismillahirrahmanirrahim dengan mengharapkan ridho Allah yang Maha Kuasa pada hari ini 18 Agustus 2022, saya Perry Wajiyo Gubernur Bank Indonesia bersama Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati resmi meluncurkan 7 pecahan rupiah kertas tahun emisi 2022 sebagai alat pembayaran yang sah di seluruh wilayah republik Indonesia," kata Gubernur Bank Sentral Perry Warjiyo, dalam Peluncuran Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022, Kamis .
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
8 Cara Uang Kertas Baru 2022 Anti DipalsukanSecara spesifik, dalam unsur pengamanan yang lebih andal terdapat ciri-ciri keaslian uang TE 2022. Dengan ciri-ciri keaslian ini masyarakat dapat dengan mudah membedakan antara uang asli dengan palsu.
Read more »
Cara Penukaran Uang Baru 2022 di Bank Indonesia, Buruan!Bank Indonesia meluncurkan tujuh pecahan uang kertas baru mulai dari Rp1.000 sampai Rp100.000, berikut cara penukaran uang baru.
Read more »
Bank Indonesia Luncurkan Uang Rupiah Baru Tahun Emisi 2022 Hari IniBank Indonesia Luncurkan Uang Rupiah Baru Tahun Emisi 2022 Hari Ini: Bank Indonesia meluncurkan Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022 hari ini.
Read more »
Bank Indonesia Resmi Luncurkan Uang Kertas Baru Tahun Emisi 2022Bersamaan dengan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Indonesia, Bank Indonesia hari ini (18/08) resmi meluncurkan uang rupiah kertas tahun emisi 2022.
Read more »