Suporter Persis dari Solo siap berangkat ke Bekasi mendukung Laskar Sambernyawa menghadapi Persija di Stadion Patriot Candrabhaga, Minggu (31/7/2022).
Vs Persis yang diberikan manajemen Persis Solo untuk DPP Pasoepati dan suporter Persis Solo perantauan sudah terjual habis alias sold out. Secara umum suporter Persis dari Solo siap berangkat ke Bekasi mendukung Laskar Sambernyawa pada laga pekan kedua Liga 1 2022/2023 tersebut.perantauan sudah sold out mas, sejak kemarin,” kata Presiden Pasoepati, Maryadi Suryadharma, ketika dihubungi Solopos.com, Sabtu .
Panpel laga Persija Vs Persis memberikan kuota 2000 tiket kepada manajemen Persis Solo untuk para suporter Laskar Sambernyawa bisa menyaksikan langsung pertandingan di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu sore WIB.Di sisi lain, menjelang pertandingan beredar imbauan bagi suporter Persis Solo yang akan datang ke Bekasi. Imbauan tersebut beredar di kalangan komunitas suporter khususnya yang akan melakukan tour ke Bekasi.
– Untuk parkir suporter Persis berada di satu lokasi di kompleks Pemkot Bekasi, baik untuk kendaraan roda 4 maupun roda 2.Baca Juga:Sebelumnya, The Jakmania melalui Ketua Umum Diky Soemarno saat menerima silaturahmi dari Pasoepati Jakarta beberapa hari lalu, juga menyampaikan sejumlah pesan kepada suporter Persis yang akan hadir di Bekasi.