Begini Perencanaan Perampokan Rumah Dinas Wali Kota Blitar Santoso TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Samanhudi Anwar, bekas Wali Kota Blitar Samanhudi Anwar yang pernah dipidana dalam kasus suap, ditahan Polda jatim. Dia dianggap merancang perampokan Rumah Dinas Wali Kota Blitar Santoso pada Desember lalu.Samanhudi Anwar ditahan di Rutan Sidoarjo, Jatim, bersama lima tersangka lainnya.Dilansir dari Antara, perencanaan perampokan di Rumah Dinas Wali Kota Blitar itu diawali pada Agustus 2020 sampai Februari 2021.
Maka Samanhudi Anwar dituduh membantu melakukan tindak pidana pencurian dengan ancaman Pasal 365 Jo Pasal 56 KUHP.Dia pernah dijerat KPK dalam kasus suap pada 2018. Dia divonis penjara oleh Pengadilan Tipikor dengan menjalani hukuman 4 tahun 4 bulan.Samanhudi baru bebas dari penjara beberapa bulan lalu.Totok menyatakan Samanhudi Anwar tidak mendapatkan bagian dari hasil perampokan di Rumah Dinas Wali Kota Blitar.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bantah Aksi Balas Dendam, Samanhudi Beritahu Letak Uang dan Kondisi Rumah Wali Kota Blitar Saat Masih di LapasMantan Wali Kota Blitar Samanhudi ditetapkan tersangka dalam aksi perampokan rumah dinas Wali Kota Blitar Santoso.
Read more »
Momen Samanhudi Kenakan Baju Tahanan dan Tangan Diborgol, Mantan Wali Kota Blitar Itu Diduga Terlibat Perampokan Rumah DinasMantan Wali Kota Blitar, Samanhudi, ditahan usai jadi tersangka perampokan Rumah Dinas Wali Kota Blitar Santoso.
Read more »
Mantan Wali Kota Blitar Jadi Tersangka Kasus Pencurian Rumdin Wali Kota Santoso |Republika OnlineSamanhudi Anwar disangkakan ikut membantu memberi informasi tersangka pencurian.
Read more »
Mantan Wali Kota Blitar Sebut Perampokan Rumah Dinas Wali Kota Santoso Bukan Aksi Balas DendamSaat bebas dari penjara pada Oktober 2022 lalu, Samanhudi menyebutkan akan melakukan balas dendam karena telah dizalimi secara politik.
Read more »
Eks Wali Kota Blitar Samanhudi Anwar Terlibat Perampokan di Rumah Dinas Wali Kota SantosoKapolda Jatim Irjen Toni Hermanto memastikan bekas Wali Kota Blitar Muhammad Samanhudi Anwar terlibat perampokan rumah dinas Wali Kota Blitar Santoso.
Read more »