Indonesia memimpin klasemen sementara grup A AFF Cup U-16 2022 berkat kemenangan telak 9-0 atas Singapura di Stadion Maguwoharjo, Kabupaten Sleman, Jogjakarta.
JawaPos.com-Tim nasional Indonesia U-16 tak perlu bergantung hasil tim lain untuk mendapatkan tiket lolos ke semifinal AFF Cup U-16 2022. Mereka bisa menentukan nasib sendiri.
Hasil itu membuat Indonesia memiliki poin yang sama dengan Vietnam. Yaitu, sama-sama 6 poin. Namun, Indonesia berhak menempati urutan teratas klasemen grup A karena surplus 11 gol. Sedangkan Vietnam memiliki surplus 9 gol. Pelatih timnas Indonesia U-16 Bima Sakti Tukiman menyebut, kemenangan telak 9-0 atas Singapura menjadi modal bagus untuk menghadapi Vietnam.
Baca juga:Mata Abu Rizal Maulana Memerah ketika Ditanya soal PersebayaDalam pertandingan tadi malam, Indonesia sudah mampu merobek gawang Singapura saat laga baru berjalan 2 menit. Gol pembuka Indonesia diciptakan Nabil Asyura. Pemain bernomor punggung 17 tersebut juga mencetak dua gol tambahan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Faktanya Timnas U-16 Terlalu Superior bagi SingapuraTimnas Indonesia U-16 hadapi Singapura malam ini di ajang Piala AFF U-16.
Read more »
Ingat, Malam Ini Jadwal Main Timnas Indonesia U-16 di Piala AFF 2022Jadwal Piala AFF U-16 2022 malam ini mempertemukan Timnas Indonesia U-16 vs Singapura.
Read more »
Prediksi Piala AFF U-16: Timnas Singapura vs Timnas Indonesia U-16Prediksi pertandingan Piala AFF U-16 Singapura U-16 vs Timnas Indonesia U-16 dalam lanjutan laga kedua Grup A di Stadion Maguwoharjo, Rabu 3 Agustus 2022.
Read more »
Piala AFF U-16 2022: Indonesia Tak Pandang Singapura Sebelah MataTimnas Indonesia U-16 akan melawan Timnas Singapura U-16 pada lanjutan Piala AFF U-16 2022. Garuda Muda pantang meremehkan Young Lions.
Read more »
Prediksi Piala AFF U-16 2022: Singapura vs Timnas Indonesia U-16 3 Agustus 2022 - Bola.netTimnas Indonesia U-16 akan menghadapi Singapura pada pertandingan kedua mereka di Grup A Piala AFF U-16 2022, Rabu 3 Agustus 2022. Pertandingan akan digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, kick-off jam 20:00 WIB.
Read more »
Timnas U-16 Waspadai Serangan Balik SingapuraTimnas Indonesia U-16 hadapi Singapura malam ini.
Read more »