PT Bank Jago Tbk (ARTO) atau dikenal Bank Jago berhasil masuk ke dalam jajaran elite perbankan dunia tahun 2022.
Setelah dua tahun bertransformasi menjadi bank berbasis teknologi ini, Bank Jago akhirnya masuk dalam World’s Best Bank 2022 dari media bisnis dan ekonomi internasional terkemuka Forbes.
“Bagi kami, masuknya Bank Jago dalam sepuluh besar bank terbaik di Indonesia merupakan pengakuan dan kepercayaan atas inovasi dan layanan digital yang kami berikan kepada masyarakat di Indonesia. Ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan kesempatan tumbuh berjuta orang melalui solusi finansial digital yang berfokus pada kehidupan,” ujar Tjit Siat Fun, Kamis .
Di setiap negara, bank-bank dengan skor tertinggi telah diberikan penghargaan. Panjang daftar teratas di setiap negara bervariasi antara 5 sampai 75 bank. Hal ini tergantung pada jumlah evaluasi yang dikumpulkan, jumlah bank aktif di negara tertentu dan skor yang dicapai. Penyaluran kredit hingga akhir 2021 mencapai Rp 5,37 triliun. Penyaluran kredit itu naik 491 persen dari akhir 2020 sebesar Rp 908 miliar. Pengelolaan risiko Bank Jago juga lebih terkendali. Hal ini tercermin pada rasio kredit bermasalah yang berada di level 0,6 persen.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Per Februari 2022, Bank Mandiri (BMRI) Kucurkan Kredit Rp830,97 Triliun | Finansial - Bisnis.comBank Mandiri (BMRI) mencatat penyaluran kredit hingga Februari 2022, tumbuh 10,33 persen secara tahunan.
Read more »
Bank Mandiri Hadirkan Jago Basket Internasional ke IndonesiaDukungan pada ajang FIBA World Cup 2023 itu merupakan realisasi komitmen Bank Mandiri pada perkembangan olahraga basket di Tanah Air.
Read more »
Sponsori FIBA World Cup 2023, Bank Mandiri Hadirkan Jago Basket Internasional ke Indonesia | Market - Bisnis.comAjang ini menjadi momen yang bagus dimana sejumlah pemain basket internasional berkualitas bakal hadir di Indonesia.
Read more »
Simak! Kurs Jual Beli Dolar AS di Bank Mandiri dan BNI, Rabu 13 April 2022 | Finansial - Bisnis.comBerikut kurs jual beli dolar AS di Bank Mandiri (BMRI) dan BNI (BBNI) pda perdagangan hari ini, Rabu (13/4/2022).
Read more »
Kian Agresif, Akulaku Tambah Porsi Saham di Bank Neo Commerce (BBYB) | Finansial - Bisnis.comAkulaku Silvrr kini menggenggam sebanyak 2.400.159.754 saham atau 2,40 miliar saham. Porsi kepemilikan Akulaku setara dengan 25,47 persen saham di BBYB.
Read more »
Bank Mega Syariah Mulai Umumkan Pemenang Hadiah Kepoin SultanPT Bank Mega Syariah mengumumkan para pemenang hadiah Program Kejar Poin Sultan (Kepoin Sultan) Tahap Pertama
Read more »