Bakal Naik Jadi Rp750 Ribu, Berapa Harga Tiket Masuk Borobudur Saat Ini?
Bisnis.com, JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan akan menaikkan harga tiket masuk ke candi Borobudur Jawa Tengah.
Rencananya, tarif tiket masuk untuk turis lokal sebesar Rp750.000, turis asing US$100, dan pelajar Rp5.000. "Kami juga sepakat untuk membatasi kuota turis sebanyak 1.200 orang per hari, dengan biaya 100 dollar untuk wisman dan turis domestik sebesar 750 ribu rupiah. Khusus untuk pelajar, kami berikan biaya 5.000 rupiah saja," katanya sebagaimana dikutip dari akun Instagram pribadinya @luhut.pandjaitan.Sebelumnya, harga tiket masuk candi Borobudur dibanderol Rp50.000 untuk turis lokal.
Dibangun pada abad kedelapan oleh Dinasti Syailendra, Candi Borobudur merupakan candi Buddha terbesar di dunia.Berikut daftar lengkap harga tiket Borobudur saat ini :Anak : Rp25.000Jam OperasionalJam Buka Pelataran Candi : 08.30-15.30 WIBJam Buka Loket Borobudur: 07.30 - 16.00 WIBPeraturan:1. Pengunjung dapat mengunjungi Zona 1 Candi Borobudur sampai ke pelataran/halaman candi. Tidak diperbolehkan untuk memasuki bilik/menaiki bangunan candi.
2. Layanan operasional tiket pukul 06.30-16.30 WIB Kunjungan di Pelataran/Halaman Candi dan area Taman Wisata Candi Borobudur pukul 07.00-17.30 WIB.4. Tiket berlaku sesuai dengan tanggal yang tertera pada tiket.6. Bayi tidak dikenakan tiket .8. Pihak manajemen tidak bertanggung jawab atas kesalahan pembeli pada saat proses reservasi online.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Harga Tiket Masuk Candi Borobudur Bakal Naik Jadi Rp 750 Ribu, Ini AlasannyaPemerintah menaikkan harga tiket masuk ke Borobudur demi menjaga kelestarian kekayaan sejarah dan budaya nusantara.
Read more »
Harga Tiket Masuk Candi Borobudur Bakal Naik Jadi Rp 750 Ribu, Khusus Pelajar Cuma Rp 5.000Pemerintah akan menaikkan harga tiket masuk ke Candi Borobudur dalam waktu dekat ini. Kenaikannya tak tanggung-tanggung yaitu menjadi Rp 750 ribu.
Read more »
Riuh Komentar Warganet Soal Harga Tiket Candi Borobudur Bakal Naik Jadi Rp 750 RibuWacana menaikkan harga tiket masuk Candi Borobudur menjadi Rp 750 ribu langsung menuai komentar warganet.
Read more »
Harga Tiket Candi Borobudur Bakal Naik Jadi Rp 750 Ribu untuk Turis Lokal, Ini Alasan PemerintahLuhut Binsar Pandjaitan menjelaskan terkait aturan terbaru dari harga tiket masuk ke Candi Borobudur, termasuk untuk turis lokal yang akan menjadi Rp 750 ribu, begini alasan pemerintah.
Read more »
Harga Tiket Candi Borobudur Untuk Turis Lokal Bakal Meroket ke Rp750 RibuPemerintah berencana untuk menaikkan harga tanda masuk Candi Borobudur di Jawa Tengah seiring dengan adanya wacana untuk membatasi kuota turis sebanyak 1.200 per hari. Menurut Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, wisatawan lokal akan dikenakan tarif...
Read more »
Tarif Listrik untuk Orang Kaya Bakal Naik, Sri Mulyani Ungkap AlasannyaPemerintah beralasan, kenaikan harga energi dan komoditas berdampak pada beban subsidi yang semakin meningkat.
Read more »