Atalia Praratya membagikan momentum kebersamaan dengan anaknya Emmiril Khan Mumtadz (Eril)
Foto: Istri Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Atalia Praratya, mengunggah sebuah video yang menunjukkan momen kebersamaan dirinya bersama almarhum putra sulungnya, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril.
Ungkapan duka yang menyayat hati itu ditulis Ridwan Kamil tak lama setelah ia dan keluarga tiba di Indonesia. Pihak keluarga di Bandung juga telah melaksanakan shalat ghaib bagi Eril yang hingga kini jasadnya belum ditemukan. "Dengan ini kami secara resmi melepas dan mengikhlaskan sepenuh hati atas berpulangnya anak kami tercinta ananda Emmeril Kahn Mumtadz. Mohon dimaafkan, jika semasa hidupnya ada kekhilafan dan kesalahan," tulisnya.Bersama dengan pesan itu, Kang Emil juga mengunggah foto yang menunjukkan dia, sang istri, serta anak perempuannya menatap ke Sungai Aare, seolah sedang menyampaikan salam perpisahan dengan Eril.
Di pinggir sungai itu, Ridwan Kamil meletakkan bunga yang diikat di pohon, disertai tulisan:"In loving memory of Emmeril Kahn Mumtadz" beserta tanggal lahir dan wafat sang putra kesayangannya itu.Sebagai sesama makhluk Allah SWT, aku titipkan jasad anak kami kepadamu.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ikhlaskan Kepergian Eril, 10 Potret Strong Mom Atalia Praratya Istri Ridwan KamilIkhlaskan Kepergian Eril, 10 Potret Strong Mom Atalia Praratya Istri Ridwan Kamil AtaliaPraratya AtaliaPraratya RidwanKamil EmmerilKhanMumtadz Eril Potret StrongMom
Read more »
Atalia Kamil Unggah Ilustrasi Bersimpuh di Tepi Sungai Aare Swiss Seolah Ada ErilDalam unggahan itu, tampak dua ilustrasi yang memperlihatkan sosok Eril. Pertama, seolah Eril mendatangi Atalia, Ridwan Kamil, Azzahra saat bersimpuh di tepi sungai.
Read more »
Senyum Arkana Sambut Kepulangan Atalia dan Ridwan Kamil Tanpa ErilRidwan Kamil dengan mengenakan topi biru tampak menggendong Arkana saat naik ke atas tangga.
Read more »
Momen Ridwan Kamil dan Atalia Disambut Tangis Saat Tiba di BandungRidwan Kamil dan sang Istri Atalia Praratya memutuskan untuk kembali ke tanah air. Setibanya di Gedung Pakuan, Bandung keduanya disambut tangis.
Read more »
Profil Nabila Ishma, Kekasih Eril yang Mengunggah Momen KebersamaanSebelumnya, Nabila Ishma juga mengunggah foto Eril pada Jumat (3/6). Dalam unggahan itu, Nabila masih berharap Eril bisa pulang.
Read more »