Untuk mengantisipasi kemacetan, Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat untuk tidak melintasi kawasan Ancol, Jakarta Utara saat ajang Formula E digelar besok.
Jakarta, Beritasatu.com - Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat untuk tidak melintasi kawasan Ancol, Jakarta Utara saat ajang Formula E diselenggarakan pada Sabtu, 4 Juni 2022 besok.
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Endra Zulpan menerangkan, imbauan itu dilakukan untuk mengantisipasi kemacetan yang terjadi akibat banyaknya masyarakat yang hendak menonton ajang balap mobil listrik tersebut."Masyarakat juga untuk bisa menghindari seputaran Ancol untuk mengantisipasi kemacetan mengingat panitia penyelenggara yang menyampaikan kepada kita tiket yang dijual sudah sold out atau sudah habis," ungkap Zulpan, Kamis .
Lebih lanjut, Zulpan juga menerangkan pihaknya akan mengerahkan 1.778 personel untuk mengamankan jalannya ajang Formula E di kawasan Ancol tersebut. Selain itu, Polda Metro Jaya juga akan membantu menyiapkan kantong parkir bagi masyarakat yang akan menonton Formula E."Sehingga ini memerlukan tempat parkir para penonton yang tentunya sudah kami persiapkan. Ditlantas sudah bekerja sama dengan penyelenggara untuk mengantisipasi kendaraan tersebut," pungkas Zulpan.TAG: Kemacetan Ancol Formula E Formula E Jakarta
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jelang Race 4 Juni di Ancol, Anies Baswedan Menjamu Para Pembalap Formula E | merdeka.comDari beberapa pembalap Formula E yang hadir, Anies menyebut bahwa ada yang merupakan mantan jebolan Formula 1. Seperti Stoffel Vandoorne dari tim Mercedes-EQ, lalu Pascal Wehrlein dari tim Tag Heuer Porsche, hingga Sebastien Buemi dari tim Nissan e.Dams.
Read more »
Pengunjung Ancol Non-Tiket Formula E Diperbolehkan BerkunjungPengunjung yang membeli tiket Ancol Festival bisa ikut nonton bareng balapan Formula E melalui layar besar yang disediakan di beberapa titik.
Read more »
Pengunjung Reguler Masih Bisa ke Ancol Saat Formula E, Ini KetentuannyaTernyata pengunjung reguler masih bisa ke Ancol saat Formula E digelar, berikut ketentuannya.
Read more »
Juara Dunia Formula E Keturunan Indonesia, Girang Balapan di AncolSalah satu pebalap FormulaE yang akan meramaikan Jakarta E-Prix ternyata keturunan Indonesia. Dia adalah Nyck de Vries dari Mercedes-EQ Formula E Team
Read more »
Anies Baswedan Jajal Mobil Formula E di Sirkuit AncolGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sempat duduk di mobil FormulaE disela-sela kunjungannya ke Sirkuit Ancol!
Read more »
Saat Formula E, Tamu Hotel di Ancol Harus Tunjukkan Bukti ReservasiSaat Formula E digelar, tamu hotel di kawasan Ancol, Jakarta Utara, harus menunjukkan bukti reservasi.
Read more »