Ancelotti: Karim Benzema Pantas Dapat Ballon d'Or!

South Africa News News

Ancelotti: Karim Benzema Pantas Dapat Ballon d'Or!
South Africa Latest News,South Africa Headlines
  • 📰 VIVAbola
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti mengatakan, pemainnya Karim Benzema pantas mendapatkan penghargaan Ballon d'Or.

Hal tersebut ia ungkapkan usai Real Madrid juara Piala Super Eropa 2022 setelah menumbangkan Eintracht Frankfurt dengan skor 2-0 di Stadion Olimpiade Helsinki, Finlandia, Kamis 11 Agustus 2022.Dalam kemenangan itu, Benzema menyumbang satu gol. Striker asal Prancis itu kini sudah melewati Raul Gonzalez untuk menempati posisi kedua daftar top skor sepanjang masa Madrid dengan 324 gol.

"Dia pemain yang sangat penting, pemimpin tim, kami di sini atas usaha kami sendiri dan juga berkat dirinya, dia mencetak banyak gol," ujar Ancelotti seperti dikutip Mundo Deportivo. "Dia menutup musim dengan baik dan memulai lagi juga dengan baik dan tidak ada keraguan kalau dia seharusnya menang Ballon d'Or. Saya kira tidak ada yang meragukannya, tapi segalanya bisa terjadi dalam sepakbola," kata Carlo Ancelotti.

Benzema merupakan pencetak gol terbanyak Real Madrid musim lalu. Dia mencetak 44 gol dalam 46 kali penampilan di semua kompetisi dan membantu Madrid juara LaLiga, Piala Super Spanyol, dan Liga Champions. Sebelumnya, Benzema sempat mengutarakan bahwa fokus utamanya adalah bukan untuk meraih Ballon d'Or. Dia hanya ingin membawa Real Madrid mememangkan setiap pertandingan.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

VIVAbola /  🏆 30. in İD

South Africa Latest News, South Africa Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Jelang Real Madrid vs Eintracht Frankfurt, Carlo Ancelotti Dipastikan Bawa Skuad TerbaiknyaJelang Real Madrid vs Eintracht Frankfurt, Carlo Ancelotti Dipastikan Bawa Skuad TerbaiknyaDalam duel Real Madrid vs Eintracht Frankfurt di ajang UEFA Super Cup, Carlo Ancelotti dipastikan membawa skuad terbaiknya.
Read more »

Rekor Baru Menanti Ancelotti dan Real Madrid di Piala Super EropaRekor Baru Menanti Ancelotti dan Real Madrid di Piala Super EropaPelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, dinanti sebuah rekor baru andai berhasil memenangkan Piala Super Eropa 2022.
Read more »

Ancelotti: Tak Ada yang Meragukan, Benzema Layak Raih Ballon d'OrAncelotti: Tak Ada yang Meragukan, Benzema Layak Raih Ballon d'OrPelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, menilai Karim Benzema layak meraih Ballon d'Or 2022.
Read more »

Real Madrid Vs Eintracht Frankfurt - Momen El Real Samai Rekor Barcelona - Bolasport.comReal Madrid Vs Eintracht Frankfurt - Momen El Real Samai Rekor Barcelona - Bolasport.comReal Madrid berkesempatan menyamai rekor trofi Barcelona di Piala Super Eropa saat berhadapan dengan Eintracht Frankfurt.
Read more »

Real Madrid Juara Piala Super Eropa 2022Real Madrid Juara Piala Super Eropa 2022Real Madrid keluar sebagai juara Liga Super Eropa 2022 usai mengalahkan wakil Jerman, Eintracht Frankfurt.
Read more »



Render Time: 2025-03-11 05:51:59