Hanya dalam sebulan terakhir terdapat hampir 50.000 pemutusan hubungan kerja (PHK) di sektor teknologi.
Liputan6.com, Jakarta - Hanya dalam sebulan terakhir terdapat hampir 50.000 pemutusan hubungan kerja di sektor teknologi.
Amazon: Perusahaan e-commerce mengatakan harus memangkas sekitar 18.000 posisi. Itu hanya sebagian kecil dari 1,5 juta tenaga kerja globalnya.Coinbase: Platform perdagangan cryptocurrency melakukan PHK sekitar 20 persen tenaga kerjanya, atau sekitar 950 pekerjaan, dalam putaran kedua PHK dalam waktu kurang dari setahun.
Raksasa ritel daring Amazon menambah seratus ribu pekerja baru guna menangani lonjakan pesanan di tengah kekhawatiran soal COVID-19. Sementara Apple menutup sementara seluruh tokonya. Inilah sebagian langkah perusahaan teknologi guna mengatasi wabah ... Kebijakan PHK karyawan Google disampaikan Sundar Pichai, CEO Google dan perusahaan induk Alphabet, melalui email yang dikirim ke staf perusahaan pada hari Jumat waktu setempat, melansir laman CNBC, Sabtu .
Raksasa pencarian web dan berbagi video akan menawarkan kepada karyawan yang berbasis di AS 16 minggu pembayaran pesangon ditambah dua minggu untuk setiap tahun tambahan mereka telah bekerja di Google. Ini diungkapkan Pichai.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Deretan Perusahaan Teknologi Kelas Dunia yang Umumkan PHK Massal di Awal 2023Berikut ini deretan perusahaan teknologi kelas dunia yang turut melakukan PHK massal, mulai dari Amazon, Microsoft hingga Coinbase.
Read more »
Babak Belur Digebuk Inflasi, Google PHK 12.000 PekerjaSetelah Microsoft mengumumkan akan melakukan PHK terhadap 11.000 pekerjanya, kini langkah serupa akan ditempuh Google, lewat Alphabet sang induk usaha. Sektor tekonologi...
Read more »
Google PHK 12.000 Karyawan, Siapkan Pesangon Segini | merdeka.comPichai menjelaskan, nantinya karyawan akan ditawarkan 16 minggu pembayaran pesangon dan ditambah dua minggu untuk setiap tahun tambahan mereka telah bekerja di Google.
Read more »
Cerita Karyawan Google Kena PHK: Ada yang Lewat Email, Ada yang Mendadak Dikeluarkan dari Semua AkunPerusahaan induk Google, Alphabet Inc mengumumkan PHK terhadap sekitar 12.000 pekerjanya. Berikut sejumlah cerita pekerja yang terkena pemangkasan.
Read more »
Google Dikabarkan Akan PHK 12 Ribu Karyawan - tvOnePerusahaan teknologi Google akan memberhentikan atau melakukan PHK massal 12.000 karyawannya. - tvOne
Read more »
Google PHK 12 Ribu Karyawan, Imbas Kenaikan Suku Bunga The FedNailul Huda menanggapi kebijakan pemutusan hubungan kerja atau PHK yang dilakukan beberapa raksasa teknologi.
Read more »