Alex de Minaur Petik Kemenangan Perdana atas Nadal

South Africa News News

Alex de Minaur Petik Kemenangan Perdana atas Nadal
South Africa Latest News,South Africa Headlines
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 92%

Dalam pidatonya usai pertandingan, De Minaur menyebut kemenangan ini seperti mimpi yang menjadi kenyataan. Dia tak menyangka dapat merebut kemenangan pertama sepanjang kariernya dari Nadal di hadapan penggemar tenis Asutralia.

Tampil pada partai pembuka untuk Australia pada kejuaraan beregu campuran United Cup, De Minaur berjuang keras untuk meraih kemenangan dari Nadal. Sempat tertinggal pada set pertama dengan 3-6, kondisi itu tak membuat De Minaur menyerah, dia berhasil bangkit pada dua set terakhir dan merebut kemenangan 6-1 dan 7-5.

"Sejujurnya tidak ada yang lebih bahagia dari memenangkan kemenangan pertama saya dari Rafa di lapangan ini dihadapan kalian penggemar Australia. Tidak ada rahasia lagi ini akan menjadi lapangan favorit saya di seluruh dunia," ucap De Minaur usai pertandingan dilansir dari media sosial United Cup, Senin ."Saya tahu ini merupakan pertingan yang tidak mudah dan Rafa merupakan lawan yang sangat kompetitif.

Atas kemenangan ini, Australia pun unggul sementara dengan kedudukan 1-0 dari Spanyol. Tunggal putri Australia Maddison Inglis saat ini tengah bertarung melawan tunggal putri Spanyol Nuria Parrizas Diaz. Baik Spanyol maupun Australia sudah dipastikan tidak dapat lolos ke babak final kota , dengan tim Inggris sudah menyegel satu tempat di babak tersebut setelah memetik kemenangan atas Australia dan Spanyol .

United Cup menjadi salah satu ajang pemanasan untuk tampil di grand slam pembuka musim Australia Terbuka.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

South Africa Latest News, South Africa Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

44 Personel Polres Naik Pangkat44 Personel Polres Naik PangkatKado akhir tahun berupa kenaikan pangkat diperoleh 44 orang abdi negara di Polres Payakumbuh yang disematkan langsung, Kapolres Payakumbuh, AKBP Alex Prawira pada upacara kenaikan pangkat di halaman Mapolres Payakumbuh, Jum’at (30/12/2022) lalu.
Read more »

Tenis Putri Indonesia Perlu Banyak TurnamenTurnamen tenis untuk sektor putri perlu sering diadakan untuk mengasah kualitas para petenis, baik senior dan yunior maupun saat petenis nasional tampil di kejuaraan internasional Olahraga AdadiKompas
Read more »

Semen Padang Kembali Raih Anugerah Proper Hijau 2022 dari Kemen LHKSemen Padang Kembali Raih Anugerah Proper Hijau 2022 dari Kemen LHKPT Semen Padang kembali dianugerahi Proper Hijau oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Kemen LHK). Anugerah Proper Hijau ini merupakan kali kedua diraih PT Semen Padang berturut-turut yakni 2021 dan 2022.
Read more »

Meriahnya Pesta Kembang Api di Paris Hingga 600 Drone di Uni Emirat Arab Pecahkan Rekor Dunia!Meriahnya Pesta Kembang Api di Paris Hingga 600 Drone di Uni Emirat Arab Pecahkan Rekor Dunia!Perayaan Tahun Baru 2023 di Perancis dipusatkan di monumen kemenangan atau Arc de Triomphe di Kota Paris.
Read more »

Pulau Bouvet, Terpencil di Dunia dan Sulit DikunjungiPulau Bouvet, Terpencil di Dunia dan Sulit DikunjungiPulau Bouvet ditemukan oleh penjelajah Jean-Baptiste Charles Bouvet de Lozier, pada 1 Januari 1739
Read more »

Brighton and Hove Albion Sorot Pertandingan Aneh Lawan Arsenal - Pikiran-Rakyat.comBrighton and Hove Albion Sorot Pertandingan Aneh Lawan Arsenal - Pikiran-Rakyat.comUsai mengalami kekalahan, manajer Brighton and Hove Albion, Roberto De Zerbi sorot pertandingan aneh lawan Arsenal.
Read more »



Render Time: 2025-03-10 09:22:34