Aksi Heroik Prajurit TNI AU Kopda Ahmad Evakuasi Kapolda Jambi
Reporter :Merdeka.com -AU berhasil mengevakuasi Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono. Evakuasi berlangsung dramatis, jenderal berbintang dua itu bahkan sempat berputar kencang bersama prajurit TNI AU yang membawanya.
"Kami diperintahkan oleh pimpinan TNI AU bersama kru heli dan anggota Kopasgat untuk mengevakuasi korban yang terutamanya ada Kapolda Jambi berada di sana," kata Ahmad kepada merdeka.com, Selasa malam.Menurut dia, evakuasi tidak mudah karena kawasan itu berupa lembah yang dipenuhi pepohonan tinggi. Cuaca pun tidak mendukung, berkabut disertai angin kencang.
"Saya diperintahkan oleh komandan melaksanakan evakuasi, Alhamdulillah berjalan dengan lancar,"ujar Ahmad."Kita turun di lokasi langsung melakukan pengikatan di dragbar, itu kita sendiri melakukan hal tersebut karena jika diikat secara tidak benar akan bisa terlempar, makanya saya kuatkan dengan tangan saya jangan sampai lepas intinya tangan saya tidak boleh lepas dari sebelah kapolda," imbuh dia.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Polda Jambi Kirim 5 Tim Medis ke Lokasi Evakuasi Rombongan Kapolda Jambi di KerinciTim kesehatan ini nantinya untuk pertolongan pertama di lokasi, apabila kondisi membutuhkan penanganan khusus, kapolda bersama rombongan akan di terbangkan...
Read more »
Ratusan Personel Darat Dikerahkan Evakuasi Kapolda Jambi, Evakuasi Udara Dihentikan SementaraEvakuasi jalur udara Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono dari hutan di Kabupaten Kerinci gagal karena cuaca buruk.
Read more »
Helikopter Basarnas dan TNI AU Dikerahkan Bantu Evakuasi Rombongan Kapolda Jambi | merdeka.comDua unit helikopter kembali dikerahkan untuk membantu evakuasi Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono beserta rombongan yang terjebak di hutan kawasan Bukit Tamia, Muara Emat, Kabupaten Kerinci, setelah helikopter yang mereka tumpangi mendarat darurat. Keduanya diketahui milik Basarnas dan TNI Angkatan Udara.
Read more »
TNI AU Kerahkan Helikopter Super Puma untuk Evakuasi Rombongan Kapolda Jambi dari Hutan Bukit TamiaiPesawat Helikopter Super Puma TNI AU ini memiliki alat hoist yang dapat digunakan untuk mengevakuasi tanpa harus mendarat ke daratan
Read more »
Bantu Evakuasi Kapolda Jambi, TNI-AU Kirim Heli Super PumaTNI-AU ikut mengerahkan satu unit helikopter dari Skadron Udara 6 untuk membantu proses evakuasi.
Read more »