Gubernur Papua Lukas Enembe diduga kerap menyalahgunakan izin berobat ke luar negeri untuk berjudi.
Boyamin mengatakan, memang tidak seluruh perjalanan ke luar negeri yang dilakukan Enembe diduga digunakan untuk berjudi., Minggu .Dalam daftar riwayat perjalanan Lukas yang disodorkan Boyamin, Lukas bahkan sempat pergi ke Jerman. Namun, ia tidak mengetahui apakah itu untuk keperluan berobat.Boyamin juga menyampaikan dia mempunyai sejumlah bukti yang memperlihatkan Lukas Enembe berjudi di 3 negara tetangga.
“Saya punya dokumen di Singapura dia di bandara bisa berjalan kaki, di bandara Changi Singapura berjalan kaki bersama temannya,” ujar Boyamin. "Sekarang tugasnya itu kita sudah membuktikan bahwa tidak ada dana yang keluar dari Pemda Rp 560 miliar yang kemudian dipakai Pak Gubernur untuk main judi, itu hoaks, tidak benar," kata dia.
Menurut Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan PPATK membongkar dugaan penyimpanan dan pengelolaan uang Lukas Enembe yang dinilai tidak wajar. “Saat ini saja ada blokir rekening atas rekening Lukas Enembe per hari ini itu sebesar Rp 71 miliar yang sudah diblokir, jadi bukan Rp 1 miliar,” ujar Mahfud.
“Jika tidak cukup bukti, kami ini semua yang ada di sini menjamin, dilepas, endak ada dihentikan itu,” ucap Mahfud.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Masyarakat Papua Diminta Hormati Proses Hukum Lukas EnembeMasyarakat Papua diminta untuk menghormati segala proses hukum yang kini sedang dihadapi Gubernur Papua Lukas Enembe.
Read more »
KPK Panggil Lukas Enembe, Polda Papua Siagakan Ribuan PersonelPolda Papua menyiagakan sebanyak 1.800 personel untuk mengantisipasi aksi terkait pemanggilan kedua dari KPK kepada Gubernur Papua Lukas Enembe sebagai tersangka kasus gratifikasi.
Read more »
Lukas Enembe Minta Berobat ke Singapura, KPK: Kami Periksa DuluKPK akan mempertimbangkan permintaan Gubernur Papua Lukas Enembe untuk berobat ke Singapura
Read more »
Stafsus Mendagri Sebut Pernyataan Andi Arief Terkait Wagub Papua Tak BenarAndi Arif mengaitkan kedatangan oknum partai Demokrat dengan kasus Gubernur Papua Lukas Enembe.
Read more »
Penampakan Gubernur Papua Lukas Enembe Main Judi di Luar NegeriKoordinator Masyarakat Anti-Korupsi Indonesia (MAKI), Boyamin Saiman mengantongi data serta foto-foto saat Gubernur Papua Lukas Enembe bermain judi di luar negeri....
Read more »
KSP Harap Masyarakat Papua Bisa Ikut Kawal Kasus yang Menyeret Gubernur Lukas EnembeTenaga Ahli Utama Kantor Staf Kepresidenan Theo Litaay mengharapkan masyarakat Papua menghormati segala proses hukum yang kini sedang dihadapi Gubernur Papua Lukas Enembe.
Read more »