Menko Airlangga Hartarto mengatakan kenaikan harga BBM tidak akan terjadi pada kuartal 3 tahun ini.
Menurut Airlangga keputusan menaikkan harga BBM harus melalui rapat dengan Jokowi."Tunggu rapat dengan Bapak Presiden," jelasnya.
Sebelumnya Menko Luhut Binsar Pandjaitan menyebut jika elama ini subsidi BBM sudah terlalu membebani APBN. Bahkan, Jokowi menurut Luhut sudah berkali-kali memberikan indikasi bahwa memang harga BBM tak bisa lagi dipertahankan kenaikannya. "Presiden sudah indikasikan sudah tak mungkin kita pertahankan terus demikian. Kita ini harga BBM sekawasan ini. Kita jauh lebih murah dari yang lain dan itu beban terlalu besar ke APBN kita," kata Luhut saat memberikan Kuliah Umum di Universitas Hasanuddin.
"Karena bagaimanapun tidak bisa dipertahankan terus demikian untuk mengurangi pressure kita karena harga crude oil naik, meskipun sekarang turun. Kita harus siap-siap," tegas Luhut.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Menko Airlangga: Kenaikan Harga BBM Subsidi Tidak di Kuartal IIIMenteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan tidak ada kenaikan harga BBM subsidi pada kuartal III tahun ini.
Read more »
Sst! Jokowi Punya PR 'Emas' di 2023, Libatkan BRI & PegadaianMenko Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan pemerintah memiliki satu pekerjaan rumah penting yang belum kelar.
Read more »
Menko Airlangga: Perusahan dengan Tata Kelola yang Baik dan Transparansi akan Menjaga Keamanan NasionalDi tengah himpitan gejolak The Perfect Storm yang berpotensi memicu stagflasi dan krisis di berbagai lini, perekonomian nasional tetap mampu bergerak maju serta menunjukkan stabilitas dan resiliensi dalam merespons berbagai tantangan global tersebut. Penguatan ekonomi ditunjukkan melalui tingkat pertumbuhan ekonomi Q2-2022 sebesar 5,44% dan didukung oleh inflasi yang relatif terkendali per Juli 2022 mencapai 4,94%.
Read more »
Siap-siap Harga BBM Naik! Pantau Pengumumannya Minggu DepanMenko Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan minggu depan Presiden Joko Widodo akan mengumumkan kenaikan harga BBM.
Read more »
Perhatian! Jokowi Belum Akan Naikkan Harga Pertalite & SolarMenko Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan pemerintah belum akan menaikkan harga BBM Pertalite dan solar subsidi pada kuartal III/2022.
Read more »
Airlangga Sebut Harga Pangan Relatif Stabil, Masa Sih?Benarkah harga pangan saat ini sudah relatif stabil? Ini kata Menko Perekonomian Airlangga Hartarto.
Read more »