Sebelum terbang, lebih baik hindari 9 makanan dan minuman berikut ini.
Semua itu harus dilakukan untuk alasan keamanan selama penerbangan sampai mendarat di tujuan. Penumpang pun tidak bisa terlalu bebas saat di dalam kabin.
Oleh karena itu, penumpang sebaiknya menyiapkan diri untuk lebih banyak duduk di kursi selama penerbangan. Salah satunya adalah dengan meminimalkan hal-hal yang membuat penumpang beranjak dari kursi, seperti kebutuhan ke toilet.Cara yang bisa dilakukan penumpang adalah dengan menghindari makanan atau minuman tertentu sebelum terbang. Dengan demikian, penumpang tidak harus ke toilet saat terbang, terlebih ketika kondisi mewajibkan mereka untuk tetap duduk dan memakai sabuk pengaman.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: