Ternyata tidak mudah untuk melakukan evakuasi terhadap Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono setelah helikopter yang ditumpanginya mendarat darurat.
Ternyata tidak mudah untuk melakukan evakuasi terhadap Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono beserta rombongannya setelah helikopter yang ditumpanginya mendarat darurat di kawasan hutan Jambi.
Namun, akibat cuaca yang berkabut tebal di sekitar lokasi membuat helikopter itu tidak bisa melakukan evakuasi. Selanjutnya, Dedi menuturkan pada pukul 09.00 WIB kabut mulai mereda, keempat helikopter itu kembali terbang untuk melakukan evakuasi.“Nah jam 9 ini kabutnya sudah mulai agak turun, makanya heli naik lagi untuk langsung coba manuver mencari posisi di mana untuk melakukan evakuasi,” ucapnya.
Kapolda Jambi dan rombongan itu terbang menggunakan helikopter dalam rangka kunjungan kerja ke Polres Kerinci.Selain Kapolda Jambi, personel polisi lain yang turut dalam rombongan adalah Dirreskrimum Polda Jambi Kombes Pol Andri Ananta Yudhistira, Dirpolair Polda Jambi Kombes Pol Michael Mumbunan, Koorspripim Kompol Ayani, ADC Briptu Muhardi Aditya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Helikopter yang Ditumpangi Kapolda Jambi Mendarat Darurat, Seluruh Penumpang SelamatAdapun penumpang helikopter yang mendampingi Kapolda Jambi yakni Dirreskrimum Polda Jambi, Dirpolairud Polda Jambi, Koorspridan ADC.
Read more »
Helikopter Polda Jambi Mendarat Darurat, Kapolda Jambi Patah TanganJambi - Pasca pendaratan darurat helikopter yang membawa rombongan Kapolda Jambi di kawasan hutan, diinformasikan sejumlah penumpang terluka. Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Hartono dikabarkan alami patah tangan kanan.
Read more »
Helikopter yang Bawa Kapolda Jambi Kecelakaan, Rombongan Tim Evakuasi Terbang ke Lokasi dengan Helikopter PT SinarmasJambi - Helikopter rombongan Kapolda Jambi yang dikabarkan mendarat darurat di sekitar wilayah hutan Kerinci, Batang Merangin, akan segera dilakukan penjemputan oleh Tim SAR, Dokkes Polda Jambi, serta tim Gabungan lainnya menuju Bandara Jambi, Minggu (19/2/2023).
Read more »
Tim Mabes Polri tiba di Jambi pantau evakuasi helikopter Kapolda JambiDirpoludara Korpolairud Baharkam Polri Brigjen Pol M Agus Pranoto tiba di Bandara Sulthan Thaha Jambi sekitar pukul 18.20 WIB setelah mendapatkan kabar ...
Read more »
Tim SAR Jalur Udara Gagal Evakuasi Kapolda Jambi dari Lokasi Kecelakaan HelikopterTim SAR gabungan jalur udara helikopter kedua yang membawa 17 personel, gagal mengevakuasi Kapolda Jambi dari lokasi kecelakaan helikopter.
Read more »
7 Heli Gagal Evakuasi Kapolda Jambi dan Rombongan, Penumpang Helikopter Kembali BermalamProses evakuasi jalur udara terhadap 8 korban helikopter yang mendarat darurat dihentikan sementara dan akan dilanjutkan esok hari. Padahal sudah 7 helikopter yang disiapkan untuk mengevakuasi melalui jalur udara. Regional HelikopterMendaratDarurat
Read more »