Polri siap menggelar Operasi Lilin 2022 terkait pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru).
Jakarta, Beritasatu.com - Sebanyak 166.000 personel gabungan dikerahkan untuk melakukan pengamanan tersebut.
"Saya kira secara menyeluruh 166.000 orang yang nanti akan diturunkan untuk melaksanakan kegiatan pengamanan di kepolisian di sebut Operasi Lilin," kata Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Rupatama Mabes Polri, Jumat . Dikatakan Sigit, Operasi Lilin itu akan digelar mulai dari 22 sampai 3 Januari 2024 mendatang. Sigit menegaskan bahwa pihaknya akan berusaha dengan maksimal agar seluruh rangkaian kegiatan dan aktivitas masyarakat di akhir tahun berjalan dengan lancar.44 Juta Orang Diprediksi BepergianSelama Libur Nataru Di sisi lain Sigit mengingatkan kepada masyarakat mengenai protokol kesehatan.
"Sehingga tentunya kita mendorong masyarakat untuk melaksanakan dan mematuhi aturan-aturan yang diatur dalam PPKM level 1 aturan perjalanan terkait dengan syarat yang diatur dalam aturan perjalanan termasuk masalah penggunaan vaksin booster," ucapnya.Jasa Marga: Nataru, Tol Japek II Dibuka Situasional Selain itu, Sigit juga mendorong agar vaksin booster terus meningkat sehingga masyarakat pun dapat melakukan aktivitas dengan lancar dan baik.
"Kita juga dorong karena angkanya juga 65% harus terus ditingkatkan agar terus meningkat sehingga vaksin booster semuanya bisa terlaksana dan masyarakat yg melaksanakan kegiatan aktivitas bisa terlaksana," imbuhnya.TAG: Natal dan Tahun Baru Nataru Pengamanan Natal dan Tahun Baru Operasi Lilin 2022
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jelang Natal dan Tahun Baru, Bandara Lombok Punya yang BaruBandara Lombok telah menyiapkan posko terpadu untuk menyambut momen Natal dan Tahun Baru
Read more »
Operasi Truk Dibatasi saat Libur Natal dan Tahun Baru, Ini Jadwalnya!Dirjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Hendro Sugiatno menyatakan pihaknya akan membatasi kendaraan barang di masa liburan Natal dan Tahun Baru.
Read more »
Putin Beri Sinyal Gempur Ukraina saat Natal dan Tahun BaruKremlin menyatakan pihaknya belum menerima proposal apa pun dari Kyiv untuk menghentikan pertempuran di Ukraina selama periode liburan mendatang.
Read more »
Jasa Marga Prediksi Puncak Arus Mudik Natal dan Tahun Baru 2023, Ini TanggalnyaJasa Marga memprediksi puncak arus mudik Natal dan tahun baru 2023.
Read more »
Menengok Kesiapan Museum Angkut Jelang Libur Natal dan Tahun Baru | merdeka.comDi Museum Angkut, pengunjung bisa melihat 400 koleksi angkutan tradisional hingga modern dari berbagai belahan dunia. Museum Angkut terbagi dalam beberapa zona yang didekorasi dengan model bangunan dari benua Asia, Eropa hingga Amerika.
Read more »