11 TKW Jadi Korban Penipuan, Polisi Ungkap Modus Wowon Serial Killer: Berhasil diindentifikasi polisi, 11 orang TKW menjadi korban penipuan tersangka pembunuhan berantai Wowon.
PIKIRAN RAKYAT – Kasus pembunuhan berantai di Bekasi-Cianjur kini masih menjadi sorotan publik. Polisi berhasil mengungkap 11 orang tenaga kerja wanita yang menjadi korban penipuan tersangka Wowon."Penelusuran terhadap para TKW yang menjadi korban penipuan Wowon Cs dengan modus penggandaan uang, terdapat 11 orang," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, dilansir Pikiran-rakyat.com dari PMJ News.
Baca Juga: Korlantas Polri Segera Berlakukan Penggolongan SIM, Buku Panduan Akan Didistribusikan Bulan Depan Mulanya uang korban dimasukan ke dalam amplop, lalu kemudian amplop tersebut ditukar dengan jumlah uang yang nilainya berkali lipat dari sebelumnya sehingga korban percaya dan secara rutin mengirimkan uang kepada Wowon Cs.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Fakta Baru Kasus Wowon Cs, Ternyata Ada 11 TKW yang Jadi Korban Penipuan WowonDari hasil pemeriksaan terungkap beberapa fakta baru, diantaranya tersangka Wowon cs telah menipu sebelas orang TKW dengan berdalih mampu memperbanyak harta...
Read more »
Sosok Parida Korban Pembunuhan Berantai Wowon Cs, 12 Tahun Jadi TKW, Berencana Pulang untuk MenikahParida meminta keluarga tak menjemput di bandara dan saat tiba di Bandung, Parida mengabarkan dijemput oleh seorang pria dan berencana akan menikah.
Read more »
Polisi Ungkap Ada 11 TKW yang Jadi Korban Penipuan Wowon CsDari penyelidikan sementara, polisi mencatat ada 11 TKW yang menjadi korban penipuan Wowon cs.
Read more »
11 TKW Jadi Korban Penipuan Wowon Serial Killer dengan Modus Penggandaan UangDari 11 TKW yang rutin mengirimkan uang untuk digandakan oleh Wowon Serial Killer, dua di antaranya telah dibunuh.
Read more »
2 Cara Wowon Serial Killer Meyakinkan TKW agar Mau Jadi Korban Penipuan Penggandaan Uang2 Cara Wowon Serial Killer Meyakinkan TKW agar Mau Jadi Korban Penipuan Penggandaan Uang TempoMetro
Read more »
Komplotan Pembunuh Berantai Wowon Cs Juga Terancam Dijerat UU TPPU |Republika OnlineKorban penipuan aksi Wowon dan komplotannya sebanyak 11 orang TKW.
Read more »