105 CPNS Lulus Tes Tahun 2021 Mengundurkan Diri, Terbanyak Kemenhub
Kemudian Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia , Kementerian Kesehatan , Badan Intelijen Negara , dan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme .Sementara itu, dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 27 Tahun 2021 tentang Pengadaan Pegawai Negeri Sipil disebutkan bahwa pelamar yang sudah dinyatakan lulus tetapi mengundurkan diri maka Pejabat Pembina Kepegawaian harus mengumumkan pembatalan kelulusan yang bersangkutan.
Selanjutnya, PPK mengusulkan penggantian pelamar kepada ketua Panitia Seleksi Nasional untuk mendapatkan pengganti. Ketua Panselnas dapat memberikan usulan pengganti dari pelamar dengan peringkat tertinggi, yang urutannya berada di bawah pelamar yang mengundurkan diri.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
105 CPNS Mengundurkan Diri, Ini Sanksi yang Akan Diberikan105 calon pegawai negeri sipil (CPNS) mengundurkan diri setelah dinyatakan lulus tes seleksi penerimaan tahun 2021.
Read more »
Gaji hingga Kurang Motivasi Jadi Alasan Ratusan CPNS Undurkan DiriMasalah gaji, lokasi penempatan, hingga kurangnya motivasi jadi alasan peserta yang lolos CPNS 2021 mengundurkan diri.
Read more »
BKN: Ratusan CPNS Mengundurkan Diri, Bakal Disanksi karena Rugikan NegaraMenurut BKN, mundurnya para CPNS yang telah dinyatakan lolos telah merugikan negara. Sebab, negara telah mengeluarkan biaya besar dalam rekruitmen.\n\n
Read more »
Ratusan Kursi CPNS 2021 Kosong Berpeluang Diganti Peserta Lain, Begini Penjelasan BKNRatusan kursi CPNS 2021 yang kosong berpeluang diganti peserta lain, BKN memberikan penjelasannya CPNS
Read more »